Petuah

ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ "Jika kamu tidak sanggup menahan lelahnya belajar maka kamu harus sanggup menahan perihnya kebodohan" - Imam Syafi'i ___ اللّٰهُ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مِنْكُمْۙ وَالَّذِيْنَ اُوْتُوا الْعِلْمَ دَرَجٰتٍۗ Al Mujadalah ayat 11: Allah akan mengangkat (derajat) orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu beberapa derajat

Saturday, July 5, 2025

Kehadiran Ajeng dan Ibunya setelah Reunifikasi 5 Juli 2025




Sabtu, 5 Juli 2025, suasana Panti Asuhan Aisyiyah 1 Surabaya terasa lebih hangat dengan kehadiran Ajeng dan ibunya. Kedatangan mereka dalam rangka silaturahmi setelah proses reunifikasi yang telah dijalani dengan baik.

Selain mempererat tali kasih, kunjungan ini juga menjadi momen untuk mengambil uang tabungan milik Ajeng yang selama ini disimpan dengan aman di panti. Semoga silaturahmi ini membawa keberkahan dan semangat baru untuk Ajeng dan keluarga.

No comments:

Post a Comment